Senin, 24 Juni 2013

Estimasi


Estimasi adalah salah satu aspek yang paling penting dari fungsi management strategik. Estimasi biaya merupakan unsur penting untuk manajemen stratejik. Estimasi Biaya adalah pengembangan penegasan hubungan antara objek biaya dengan ‘cost driver‘ untuk tujuan peramalan biaya. Management biaya strategik adalah estimasi biaya yang akurat ( tepat – teliti ). Pendekatannya dengan melihat kedepan dan oleh karena itu estimasi biaya merupakan unsur yang penting untuk management biaya strategik. Estimasi biaya membantu memprediksi/ mengestimasikan biaya mendatang menggunakan identifikasi sebelumnya, berdasarkan aktivitas, volume, struktur, atau pemeliharaan  cost driver.
Estimasi biaya membantu mengidentifikasikan cost driver kunci untuk objek biaya.
Konstribusi tingkat awal berupa
1. Memprediksi biaya dari berbagai aktivitas, prosesnya atau bentuk organisasinya,
2.  Memprediksi dampak keuangan dan operasional,
3. Memprediksi biaya ( dalam nilai uang dan waktu ) dari strategi implementasi alternatif.
Berikut ini adalah sebuah contoh perhitungan keuntungan berdasarkan asumsi harga jual ke konsumen yang selama ini sudah berlaku di masyarakat di beberapa wilayah  :
Misalkan anda pesan boneka kepada kami 80 pcs boneka yang terdiri dari :
Teddy bear super jumbo @ 30 pcs x Rp.115.000   = Rp. 3.450.000
Minie mouse                   @ 20 pcs x Rp. 95.000    = Rp. 1.900.000
Doraemon                       @ 15 pcs x Rp. 95.000    = Rp. 1.425.000
Kelinci Jumbo                 @15 pcs x  Rp. 75.000   = Rp. 1.125.000   +
                                                   Sub Total                 Rp.7.900.000
 Ongkos  Kirim  (asumsi)                                           Rp.   500.000   +
                                                        Total Modal       Rp.8.400.000


Perkiraan / asumsi keuntungan yang di peroleh berdasar harga jual ke konsumen yang sudah umum di masyarakat :
**  Catatan harga di luar pulau jawa biasanya lebih tinggi  **

Teddy bear super jumbo @ 30 pcs x Rp.180.000    = Rp. 5.400.000
Minie mouse                   @ 20 pcs x Rp.150.000    = Rp. 3.000.000
Doraemon                       @ 15 pcs x Rp.150.000    = Rp. 2.250.000
Kelinci Jumbo                 @15 pcs x  Rp.130.000    = Rp. 1.950.000  + 
                                       Total Hasil Penjualan         Rp.12.600.000

Jadi keuntungan yang dapat anda peroleh dari asumsi perhitungan di atas yaitu  :

Total Hasil Penjualan  -   Total Modal  = Laba / keuntungan

    (  Rp. 12.600.000  -    Rp.8.400.000    =  Rp. 4.200.000  ) 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar